Keripik Jamur Tiram |
Cara membuat keripik jamur
tiram (PO. MADJU BOGOR MUSHROOM) :
- Siapkan jamur tiram putih segar ( sesuai dengan bumbu yang anda sediakan )
- Potong kecil-kecil Jamur tiram, Lalu bersihkan dengan air.
- Untuk menghilangkan Bau jamur tiram dan mensterilkan, bisa direbus terlebih dahulu dalam air panas atau di kukus.
- Siapkan kurang lebih 500 gram tepung beras di campur dengan sekitar 2 bungkus tepung bumbu ( tepung bumbu crispy buat ayam atau yang lainnya)
- Campuran tepung ini bisa juga langsung dicampur di akhir
penggorengan dengan bumbu rasa-rasa (barbeque, keju, ayam bakar, pizza dan yang
lainnya)
- Jamur yang sudah di sterilkan tadi dicampur dengan tepung-tepung bumbu yang sudah ada (point 3)
- Goreng jamur dengan minyak goreng
Branded (bukan minyak goreng curah) agar menjaga tetap renyah, goreng jamur
tersebut dengan api sedang sampai berwarna kecoklatan.
- Tiriskan jamur
- Keripik jamur tiram siap dinikmati.
No comments:
Post a Comment